Script Radio | Ciri Ciri Orang Galau | Cara Mengatasi Galauu
NAMA
PENYIAR : ERIKA SUSILAWATI, LIQA
PRODUSER : SYIFA
RIFIANTI
DURASI
: 2 JAM
SEGMEN
: SEMUA UMUR
JAM
: 18.00-20.00
NAMA
ACARA : RETWEET
OPENING
(
OPENING JINGLE )
( CALL ID )
Hai listeners..// seneng rasanya / (….) dan produser
(….) bisa kembali hadir / di acara RETWEET Request Lagu Paling So Sweet//
nah
buat kamu listeners yang mau request boleh banget sekalian request
di line djarieradio
ataupun mention ke twitter @djarieradio //
SEGMEN 1
di malam ini / (….) bakalan
ngasih info info ciri cirii orang GALAu haha mauu tauu makanya jangn kemana
mana ya listenerss
by the way nih listeners / sekarang (…) mau
bacain request dulu nih dari listeners / yang sudah nge mention di @djarieradio
//( BACA REQUEST )
SEGMEN 2
( CALL ID )
( BACA REQUEST
)
1. Mendadak bingung apa yang
ingin dilakukan.
Jika kamu tiba-tiba bingung dan tidak tahu harus apa, ini tandanya kamu sedang galau. Saat kamu terdiam selama lebih dari 5 menit tanpa menyadari apa yang ingin dilakukan, waspadalah. Artinya ‘virus’ galau telah menyerang kamu.
Jika kamu tiba-tiba bingung dan tidak tahu harus apa, ini tandanya kamu sedang galau. Saat kamu terdiam selama lebih dari 5 menit tanpa menyadari apa yang ingin dilakukan, waspadalah. Artinya ‘virus’ galau telah menyerang kamu.
2. Curhat ke Facebook.
Biasanya mereka yang sedang dilanda galau berat akan menulis status tentang perasaan resah dan keluhannya di Facebook. Tidak jarang juga mereka menulis status yang diakhiri dengan kata #lagi galau. Jika di komentari, mereka tidak akan membalasnya. Karena mereka sedang bingung mau ngebales apa’an… ha ha ha
yang mau request boleh banget sekalian request di line djarieradio ataupun mention ke twitter @djarieradio //Biasanya mereka yang sedang dilanda galau berat akan menulis status tentang perasaan resah dan keluhannya di Facebook. Tidak jarang juga mereka menulis status yang diakhiri dengan kata #lagi galau. Jika di komentari, mereka tidak akan membalasnya. Karena mereka sedang bingung mau ngebales apa’an… ha ha ha
SEGMEN 3
( CALL ID )
3. Malas makan.
Jika kamu tiba-tiba jadi malas makan dan nafsu makan menurun secara tiba-tiba itu artinya kamu sudah terkena ‘virus’ galau. Apalagi jika sebelumnya kamu adalah tipe orang yang sangat doyan makan. Ini disebabkan karena galau membuat perasaan seseorang jadi tidak tenang, terasa hampa dan bimbang sehingga tak ada nafsu makan. Waspadalah, jangan sampai kamu jadi kurus karena galau…
Jika kamu tiba-tiba jadi malas makan dan nafsu makan menurun secara tiba-tiba itu artinya kamu sudah terkena ‘virus’ galau. Apalagi jika sebelumnya kamu adalah tipe orang yang sangat doyan makan. Ini disebabkan karena galau membuat perasaan seseorang jadi tidak tenang, terasa hampa dan bimbang sehingga tak ada nafsu makan. Waspadalah, jangan sampai kamu jadi kurus karena galau…
4. Kesulitan untuk berpikir.
Tiba-tiba saja otak kamu jadi buntu dan tidak bisa berpikir lagi. Ini artinya kamu lagi ngalamin yang namanya galau. Perasaan tidak tenang, hampa, sedih, dan lainnya yang ditimbulkan oleh galau akan membuat kamu kesulitan untuk berpikir. Untuk galau ringan biasanya ini terjadi selama 5-30 menit. Tapi untuk galau akut, paling lama otak kamu tidak bisa berpikir selama 1 hari hingga lebih. Mengerikan..!!
Tiba-tiba saja otak kamu jadi buntu dan tidak bisa berpikir lagi. Ini artinya kamu lagi ngalamin yang namanya galau. Perasaan tidak tenang, hampa, sedih, dan lainnya yang ditimbulkan oleh galau akan membuat kamu kesulitan untuk berpikir. Untuk galau ringan biasanya ini terjadi selama 5-30 menit. Tapi untuk galau akut, paling lama otak kamu tidak bisa berpikir selama 1 hari hingga lebih. Mengerikan..!!
yang mau request boleh banget sekalian request di line djarieradio ataupun mention ke twitter @djarieradio //
SEGMEN 4
5.Sering dengerin Lagu Mellow
Temen mu biasanya setel lagu disko, dangdutan, rock, sama metal, eh tiba tiba dia jadi sering dengerin lagu mellow... Ada apakah gerangan? Apa dia di hipnotis? Udah pasti dia galau.
6.Tiba-tiba ada Ide
Eh emang ada orang galau malah dapet ide? Jangan-jangan authornya lagi galau, kok tiba tiba ada ide ya? Atau emang pengen curhat aja sih... ihik ihik.
( BACA REQUEST )
yang mau request boleh banget sekalian request di line djarieradio ataupun mention ke twitter @djarieradio //
SEGMEN 5
( CALL ID )
7.suka
ngeluh. nah ini nih,
kebanyakan orang yang lagi galau itu sering banget ngeluh, apalagi di social media
Twitter. bagi kalian pengguna Twitter pasti gak jarang liat timeline dari temen
kalian yang isinya suka ngeluh…contohnya kayak “ahhh…males banget sih, panas
panas gini suruh beli beras…mana tadi habis ke salon hhuu” >>> (-_-”)
8. Tidur pun galau.
Jika kamu terus-terusan merasa aneh dan bingung meski itu dalam mimpi, artinya kamu terkena ‘virus’ super galau. Ini adalah gejala terparah, jika sudah begini maka kamu akan galau tiap hari karena dalam mimpi pun kamu galau. Benar-benar tiada hari tanpa galau… gk gk gk
Jika kamu terus-terusan merasa aneh dan bingung meski itu dalam mimpi, artinya kamu terkena ‘virus’ super galau. Ini adalah gejala terparah, jika sudah begini maka kamu akan galau tiap hari karena dalam mimpi pun kamu galau. Benar-benar tiada hari tanpa galau… gk gk gk
Itulah ciri-ciri orang yang lagi galau berat.
Jika kamu mengalami hal seperti kelima ciri tersebut segeralah untuk mengobati galau kamu. Jangan biarkan perasaan kamu
terobang-abing tak menentu tiap hari segeralah lakukan pencegahan.
( BACA REQUEST )yang mau request boleh banget sekalian request di line djarieradio ataupun mention ke twitter @djarieradio //
SEGMEN 6
( CALL ID )
Nah buatt kamuu
yang ngerasa galauu tenang ajaa (…) bakal ngasih tips juga buat kmu biar kamuu
ga galauuu
1.banyak
berteman. memiliki teman banyak mungkin bisa
menghindari lo dari stres, karena dengan banyak berteman maka hidup lo gak akan
pernah sepi lagi, hidup lo penuh warna
2.kontrol
penggunaan social media. menurut
gw karena social media punya andil cukup besar untuk bikin kita galau, maka ada
baiknya kita mengontrol penggunaannya. gunakan lah social media seperlu kalian,
yang penting untuk komunikasi, selanjutnya batasi hal-hal apa saja yang akan kalian
tulis di status kalian, upayakan supaya status kalian tidak mengumbar masalah
pribadi, menyinggung pihak tertentu apalagi berkaitan dengan SARA
3.ikut
banyak kegiatan.
kalo lo punya sejubel kegiatan pastinya setiap masalah cemen macam putus cinta
pasti lewat jauh deh…lo gak bakal bisa ambil pusing lagi, karena galau karena
cinta itu datang kalo lo lagi bengong jadi kepikiran terus
4.kurangi konsumsi sinetron atau reality show.
percaya deh sinetron sama reality show di negara ini cenderung banyak
ngebodohin lo sendiri. sumpah…jadi kalo lo mau jadi pinter hadapi semua masalah
lo ya jangan nonton tayangan kayak gituan
5.rajin ibadah.
lo harus yakin Tuhan bisa menyelesaikan semua masalah lo, jadi lo lebih baik
berdoa daripada mengeluh terus…pasti selalu ada jalan
CLOSING
Yah / gak kerasa nih listeners / sudah 2 jam (….) nemenin kalian semua // Uda
saatnya kita pisah / tapi jangan takut / karena besok RETWEET bakalan nemenin kalian lagi di jam yang sama
// Terimakasih untuk kebersamaannya // Saatnya (….) dan produser (….) pamit / /
stay tune terus di djarie radio
Tidak ada komentar: